unggul
Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung

FEBI Menuju World Class Faculty dengan Prestasi Unggul LAMEMBA di Seluruh Program Studi
Selasa, 10 Desember 2024Bandar Lampung (Humas UIN RIL) - Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Intan Lampung (RIL) mencatat pencapaian bersejarah dengan keberhasilan seluruh program studinya meraih akreditasi "Unggul" dari Lembaga Akreditasi Mandiri Ekonomi, Manajemen, Bisnis, dan Akuntansi (LAMEMBA). Predikat ini memiliki standar yang setara dengan akreditasi internasional, menjadikan FEBI sejajar dengan institusi pendidikan terkemuka di dunia.

Prodi Akuntansi Syariah FEBI Raih Akreditasi Unggul, Satu Langkah Menuju Fakultas Unggul
Senin, 02 Desember 2024Bandar Lampung (Humas UIN RIL) – Kabar membanggakan datang dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Intan Lampung (RIL) Program Studi (Prodi) S1 Akuntansi Syariah (AS) berhasil meraih akreditasi Unggul dari Lembaga Akreditasi Mandiri Ekonomi, Manajemen, Bisnis, dan Akuntansi (LAMEMBA).

Perkuat Akreditasi Unggul, UIN Raden Intan Lampung Hadapi Audit Eksternal ISO
Rabu, 02 Oktober 2024Bandar Lampung (Humas UIN RIL) – Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Intan Lampung ( RIL) terus berkomitmen meningkatkan kualitas pendidikan...